Tag: love
-
Kakakku Pendekar Cina dari Jawa
Orangnya kecil, berkulit gelap, dan berperawakan tak tinggi. Selama ia bersekolah, tampak sekali bahwa kapasitas akademiknya tidak bisa dibanggakan. Ia hampir selalu mendapat angka merah untuk matematika dan sains sejak SD. Ia pula salah satu yang sering sekali dimarahi Ibu karena kesan bandelnya. Pernah ia pulang ke rumah dengan kepala yang berdarah karena dia dan…